
Saya akan menunjukkan kepada anda langkah demi langkah untuk mengkonfigurasikan atau menyetting GPRS dan MMS pada Nokia 2630 dengan menggunakan kartu MENTARI atau IM3 dari INDOSAT.
a.Membuat jalur akses indosatgprs
Menu> Pengaturan> Konfigurasi> Pengaturan konfigurasi pribadi> Pilihan> Tambah baru> Jalur akses>
selanjutnya
(1) Nama account:indosatgprs
(2) Pengaturan Jalur akses>
(2.1) Pengaturan media>
(2.1.1) Jalur akses paket data: indosatgprs
(2.1.2) Jenis jaringan:IPv4
(2.1.3) Jenis keaslian: Normal
(2.1.4) Nama pengguna:indosat (indosat@durasi utk yg pulsa gprs)
(2.1.5) Masukkan Sandi baru:indosat (indosat@durasi utk yg pulsa gprs)
Verifikasi kata sandi baru: indosat (indosat@durasi utk yg pulsa gprs)
Kembali>Kembali>Kembali
Setelah itu, tekan Pilihan>Aktifkan
b. Membuat koneksi indosatweb
Menu> Pengaturan> Konfigurasi> Pengaturan konfigurasi pribadi> Pilihan> Tambah baru> Web>
selanjutnya
(1) Nama account:indosatweb
(2) Situs:http://wap.indosat.com
(3) Nama pengguna:indosat (indosat@durasi utk yg pulsa gprs)
(4)Sandi:indosat (indosat@durasi utk yg pulsa gprs)
Verifikasi kata sandi baru: indosat (indosat@durasi utk yg pulsa gprs)
(5) Gunakan titik Akses pilihan: Tidak
(6) Pengaturan jalur akses>
(6.1) Proxy: Diaktifkan
(6.2) Alamat proxy:10.19.19.19
(6.3) Port proxy:8080
(6.4) Pengaturan media>
(6.4.1) Jalur akses paket data: indosatgprs
(6.4.2) Jenis jaringan: IPv4
(6.4.3) Jenis keaslian:Normal
(6.4.4) Nama pengguna:indosat (indosat@durasi utk yg pulsa gprs)
(6.4.5) Sandi:indosat (indosat@durasi utk yg pulsa gprs)
Verifikasi kata sandi baru: indosat (indosat@durasi utk yg pulsa gprs)
Kembali>Kembali>Kembali
Setelah itu, tekan Pilihan>Aktifkan.
Menu> Pengaturan> Konfigurasi> Pengaturan konfigurasi pribadi> Pilihan> Tambah baru> Pesan m. media>
selanjutnya
(2) Alamat server: http://mmsc.indosat.com
(3) Gunakan titik akses pilihan: Tidak
(4) Pengaturan jalur akses>
(4.1) Proxy: Diaktifkan
(4.2) Alamat proxy:10.19.19.19
(4.3) Port proxy:8080
(4.4) Pengaturan media>
(4.4.1) Jalur akses paket data:indosatmms
(4.4.2) Jenis jaringan: IPv4
(4.4.3) Jenis keaslian:Normal
(4.4.4) Nama pengguna:
(4.4.5) Sandi:
Verifikasi kata sandi baru:
kembali>kembali>kembali
Langkah terakhir adalah...
Menu> Pengaturan> Konfigurasi>
(1) Pengaturan konfigurasi default: Konfigurasi pribadi
(2) Aktifkan default di semua aplikasi: Ya.
(3) Jalur akses pilihan:
Menu> Pengaturan> Sambungan> Paket data>
(1) Sambungan paket data: Jika diperlukan
(2) Pengaturan paket data
(2.1) Jalur akses aktif: Jalur akses 6
keterangan:
3GPRS ---- Jalur akses 1
3MMS ---- Jalur akses 2
AXIS ---- Jalur akses 3
AXISMMS ---- Jalur akses 4
Excelcomindo ---- Jalur akses 5
Konfigurasi Pribadi ---- Jalur akses 6
Keterangan:
Jalur akses yg ada di hp anda jumlah maupun urutannya mungkin berbeda dgn yg ada di hp saya...
Ingat: jalur akses yang saat ini sedang digunakan (jalur akses aktif) adalah Konfigurasi Pribadi dan itu adalah Jalur akses 6 berdasarkan urutan dari beberapa jalur akses yg sudah ada di hp
Jangan lupa isi comment jika anda merasa terbantu atau jika anda mengalami kesulitan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar