Pernahkah sobat kelupaan sendiri?
Mungkin tidak akan jadi masalah bagi sobat yang nomor hpnya masih ada pulsanya sehingga sobat bisa sms ataupun misscal teman untuk tau nomornya, terus bagaimana jika pulsanya habis total nggak bisa buat misscall buat tau nomornya.
Seringkali kita kelupaan nomer hp sendiri, waduh apalagi kalau kartu nya baru beli belum sempat di simpan malah ikut ke buang.
Atau sobat SALIDERs pernah punya pengalaman kaya gini "salah pencet nih sumua kontak saya ke hapus" atau di buat mainan adik terus di pencet-pencet, tau-tau udah hilang semua nomornya.
Terkadang bagi para penjual pulsa juga di haruskan bisa mengencek nomor, sebagai contoh saja ada nenek-nenek mau beli pulsa, sebenarnya ini pengalaman pribadi juga sih.
Ilustrasi:
Pembeli(B)
Penjual (P)
- B = Mas beli pulsa
- P = Ya, beli berapa nek?
- B = Lima ribu aja.
- P = Nomornya nek?
- B = "Si nenek ngasih hp nya"
- P = Yang mana nek nomornya?
- B = Nggak tau.
- P = La terus gimana nek?
- B = Nggak tau, pokoknya hp itu.
- P = "bingung ngisinya gimana nih?, cara cek nomernya gimana nih?"
Pengalaman-pengalaman tadi mungkin sobat ada yang pernah alami.
Bagaimana cara cek nomor hp sendiri?
kali ini SALIDERs akan menginformasihkan kepada sobat semua cara mengeceknya. Sebenarnya fasilitas mengecek nomor hp sendiri telah di sediakan oleh operator masing-masing.
Untuk mengecek nomor hp sendiri sobat bisa ikuti langka berikut:
Untuk cek nomor ketik *123*30# lalu call/ok
Cara cek pulsa dan masa aktif *555# lalu call/ok
Untuk layanan lain *777# lalu call/ok
2. Cara cek nomor Telkomsel (Simpati dan As)
Untuk cek nomor *808# lalu call/ok
Untuk cek pulsa dan masa aktif *888# lalu call/ok
Untuk daftar paket internet *363# lalu call/ok
3.Cara cek nomor XL
Untuk cek nomor *123*7*3*1*1# lalu call/ok
Untuk layanan lainnya *123# lalu call/ok
Call Center 817
4. Cara cek nomor 3
Untuk cek nomor *998# lalu call/ok
Untuk cek pulsa *123*8# lalu call/ok
Untuk daftar paket internet *123# lalu call/ok
5. Cara cek nomor AXIS
Untuk cek nomor *2# lalu call/ok
Untuk Cek pulsa *888# lalu call/ok
6. Cara cek nomor Smartfren
Untuk cek nomor *995# lalu call/ok
7. Cara cek nomor Fren
Untuk cek nomor ketik : STATUS kirim ke 551
8. Cara cek nomor CDMA
Bisa menggunakan hp nokia tipe CDMA kemudian ketik *3001#12345# lalu call/ok
kemudian tunggu sampai keluar Menu, dan pilih NAM1 lalu pilih MOBILE ID NUMBER maka akan terlihat nomor pribadi sobat.
Cara cek nomor hp sendiri ini bisa berubah sesuai dengan update provider masing-masing.
Penutup...
Demikianlah bagaimana cara cek nomor hp sendiri, cara cek nomor sendiri, cara cek nomor di hp sendir, cara cek nomor im3, cara cek nomor mentari, cara cek nomor as, cara cek nomor simpati, cara cek nomor 3, cara cek nomor smartfreen, cara cek nomor axis, cara cek nomor flexi, cara cek nomor xl, cara cek nomor esia, cara cek nomor ceria, cara cek nomor jempol dan Mudah-mudahan apa yang saya tulis bisa membantu sobat SALIDERs dalam mengecek nomor hp sendiri,
Kurang lebihnya bisa di sampaikan di komentar, Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar